Rencana Bisnis

 TUGAS SOFTSKILL

"PENGANTAR BISNIS INFORMATIKA"

1.       Data Perusahaan

Nama Usaha                    :  PT. Jaya Baya
Bidang Usaha                   :  Konveksi
Lokasi Usaha                     : Jalan Merdeka Raya, No 10 Jakarta

Alasan pembuatan perusahaan ini adalah untuk membuat produk pakaian jadi dimana permintaan konsumen akan produk pakaian sangat tinggi.

2.       Tujuan Usaha
Tujuan dibuatnya PT Jaya Baya adalah untuk menjual produk pakaian jadi dan memuaskan permintaan dari konsumen.

3.       Jumlah Karyawan
Total : 100 orang
Tugas
Jumlah
Manajer
1
Karyawan
95
Sekretris
2
Bendahara
2

4.       Proses Produksi
Masing – masing karyawan akan membuat pola untuk bagian – bagian dari sebuah pakaian. Jika pola – pola tersebut telah selesai maka pola tersebut akan digabungkan menjadi sebuah pakaian yang layak pakai.

5.       Strategi Pemasaran
Metode pemasaran yang dilakukan oleh PT Jaya Baya yaitu melakukan promosi melalui penyedia toko online seperti tokopedia dan bukalapak.  

6.       Hasil Produksi
Produk yang dihasilkan adalah sebuah pakaian kemeja kasual sesuai dengan mode zaman sekarang.

7.       Slogan Perusahaan
“EXPERIENCE IS THE BEST TEACHER”

Anggota Kelompok :
1. M. Galang Abdullah 
2. Rizki Mufrizal
3. Giffar Nurmansyah Sidiq
4. Dwi Sari Hartini
5. Endang Lestari
6. Helwa Saleh